Autoindo
Jumat, 14 November 2025
  • MOBIL
  • MOTOR
  • KENDARAAN NIAGA
  • EVENT
  • MOTORSPORT
  • KOMUNITAS
  • PERJALANAN
  • TIPS
  • LIFESTYLE
No Result
View All Result
Autoindo
No Result
View All Result
Home Berita Utama

All New Ertiga Suzuki Sport FF Meluncur Dengan Fitur Dan Tampilan Premium

11 November 2021
Share on FacebookShare on Twitter

AUTOINDO.ID, JAKARTA–All New Ertiga Suzuki Sport FF (Finest Form) yang baru saja diluncurkan di GIIAS 2021 hadir dengan fitur dan tampilan premium sehingga semakin nyaman dan tetap stylish. Pembaruan luar dalam dilakukakn PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) pada All New Ertiga Suzuki Sport FF, agar memberikan kesan lebih sporty.

“Suzuki menambahkan beberapa fitur untuk menunjang tampilan, kenyamanan berkendara dan kebutuhan keluarga Indonesia.” tutur Yulius Purwanto, Head of 4W Product Development PT SIS.

All New Ertiga Suzuki Sport FF hadir pertama kalinya dengan satu pilihan warna two-tone yaitu White & Black.
(photo-photo : Denny C)

All New Ertiga Suzuki Sport FF terdapat 13 perubahan, yaitu 11 perubahan di eksterior dan 2 perubahan di interior.

1. Front Grille Color

Mengubah front grille color yang sebelumnya berwarna silver.

2. Front Diffuser Black Color with Red Accent Color

Menambahkan aksen merah pada front diffuser untuk memperlihatkan kesan lebih modern dan stylish.

3. Front Under Spoiler List Black Color

4. Bold Two-Tone Color

All New Ertiga Suzuki Sport FF hadir pertama kalinya dengan satu pilihan warna two-tone yaitu White & Black.

5. Outside Mirror Black Color with Red Color Decal

Suzuki juga menghadirkan warna spion yang berbeda.

6. Side Body Black Decal

Dilengkapi dengan sticker berwarna hitam.

7. Side Under Black Color with Red Accent Color

Selain menambahkan side body black decal, Suzuki memadukan warna hitam dan list merah pada sisi samping bagian bawah agar tampil atraktif.

8. Rear Upper Spoiler Black Color

Selain perubahan pada sisi samping mobil, terdapat juga pembaruan pada sisi belakang mobil.

9. Moulding Back Door Garnish Red Color

Bukaan pintu bagasi pada All New Ertiga Suzuki Sport FF diberikan garnish merah.

10.Rear Diffuser Black Color with Red Accent Color

Bagian Rear Diffuser diberikan warna hitam dengan aksen berwarna merah.

11.Black Decal on Rear Bumper

Pada bagian Rear Bumper terdapat penyegaran dengan adanya perpaduan warna hitam yang memanjang.

12.Red Stitch Leather Look Seat

Bagian kursi yang dipertegas dengan aksen jahitan berwarna merah.

13.E-Mirror

Fitur canggih ini merupakan spion yang dapat merekam kejadian yang ada di depan maupun di belakang serta berfungsi memperlihatkan kondisi belakang mobil saat berkendara tanpa terhalang penumpang pada baris ke-2 atau ke-3 sehingga memberikan pengalaman berkendara yang lebih nyaman.

“Perubahan ini dilakukan untuk memberikan pengalaman berkendara yang AMIN, yaitu Aman bagi keluarga, memberikan kesan Mewah, Irit bahan bakar, dan Nyaman bagi keluarga. Perubahan pada eksterior juga untuk memberikan kesan yang lebih sporty dan modern. Kami harap pembaruan pada All New Ertiga Suzuki Sport FF ini menambah nilai perjalanan bagi konsumen dan keluarga karena memiliki tampilan yang premium dan mewah dengan tambahan aksesoris original yang didesain khusus untuk All New Ertiga Suzuki Sport FF,” pungkas Yulius.

All New Ertiga Suzuki Sport FF hadir dengan 2 tipe, yaitu manual (MT) dan otomatis (AT) dengan satu pilihan warna, yaitu White & Black (two tone color). Di bandrol dengan harga Rp.258.350.000,- dengan transmisi manual (MT) dan untuk transmisi otomatis (AT) dibanderol dengan harga Rp268.150.000 (OTR Jakarta).

Tags: #All New Ertiga Suzuki Sport FF#suzukiindonesiaPT Suzuki Indomobil Sales (SIS)suzuki

BeritaTerkait

GJAW 2025: Akselerasi Besar Menuju Era Baru Otomotif Indonesia

GJAW 2025: Akselerasi Besar Menuju Era Baru Otomotif...

Merangkai Harapan di Tengah Tawa Anak Negeri: Kiprah KTB Melalui “We Care, We Share”

Merangkai Harapan di Tengah Tawa Anak Negeri: Kiprah...

Melaju Bersama Masa Depan: Sinergi Citroën dan Express Transindo Wujudkan Mobilitas Hijau

Melaju Bersama Masa Depan: Sinergi Citroën dan Express...

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri yang Tangguh di Indonesia

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri...

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral...

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal dan Menginspirasi Perjalanan Indonesia

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal...

Discussion about this post

Terkini

GJAW 2025: Akselerasi Besar Menuju Era Baru Otomotif Indonesia

GJAW 2025: Akselerasi Besar Menuju Era Baru Otomotif Indonesia

13 November 2025

Merangkai Harapan di Tengah Tawa Anak Negeri: Kiprah KTB Melalui “We Care, We Share”

Merangkai Harapan di Tengah Tawa Anak Negeri: Kiprah KTB Melalui “We Care, We Share”

13 November 2025

Melaju Bersama Masa Depan: Sinergi Citroën dan Express Transindo Wujudkan Mobilitas Hijau

Melaju Bersama Masa Depan: Sinergi Citroën dan Express Transindo Wujudkan Mobilitas Hijau

13 November 2025

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri yang Tangguh di Indonesia

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri yang Tangguh di Indonesia

13 November 2025

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

12 November 2025

PT. LAPAN ENAM MULTIMEDIA

Nomor AHU-0054288.AH.01.01.Tahun 2018
Bank BRI KCP Rawasari Jakarta Pusat
Rekening : 1192.01.000325.309
a.n PT Lapan Enam Multimedia
NIB : 1271000353605
NPWP : 96.951.044.5-647.000

EMAIL:
redaksi@autoindo.id

  • Media Partner
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

© 2025 Autoindo - Dev by achmad.

No Result
View All Result
  • MOBIL
  • MOTOR
  • KENDARAAN NIAGA
  • EVENT
  • MOTORSPORT
  • KOMUNITAS
  • PERJALANAN
  • TIPS
  • LIFESTYLE

© 2025 Autoindo - Dev by achmad.