Autoindo
Kamis, 13 November 2025
  • MOBIL
  • MOTOR
  • KENDARAAN NIAGA
  • EVENT
  • MOTORSPORT
  • KOMUNITAS
  • PERJALANAN
  • TIPS
  • LIFESTYLE
No Result
View All Result
Autoindo
No Result
View All Result
Home Berita Utama

BAIC Naripan Resmi Dibuka, Dealer Kedua BAIC Indonesia di Bandung!

2 November 2024
Share on FacebookShare on Twitter

AUTOINDO.ID, BANDUNG–BAIC Indonesia meresmikan dealer resmi keduanya, BAIC Naripan, di Jalan Naripan No. 115, Kota Bandung. Dealer ini diharapkan memperkuat kehadiran BAIC di Jawa Barat dengan berbagai produk unggulan dan layanan berkualitas.

“Kota Bandung adalah pasar yang sangat potensial, dengan populasi lebih dari 2,5 juta jiwa. Kami optimis produk BAIC dapat mengisi pangsa pasar otomotif Jawa Barat melalui dealer BAIC Naripan.” tutur Dhani Yahya, Chief Operating Officer BAIC Indonesia.

President Director BAIC Naripan, Anwar Sariajani, menambahkan, “Kami berkomitmen memberikan layanan terbaik untuk pelanggan BAIC di Bandung dan menghadirkan pengalaman premium bagi para pecinta mobil BAIC.”

Istimewa

PT Trijaya Oto Makmur, yang mengelola BAIC Naripan, memiliki pengalaman 25 tahun di bisnis otomotif, memastikan layanan unggulan 3S (Sales, Service, Spare-Parts). Dealer ini menempati lahan 700 m² dengan fasilitas modern, termasuk dua service bay dan peralatan standar BAIC Global Service. Showroom premium ini menyediakan layanan konsultasi, area bengkel, aksesori resmi, serta pelatihan mekanik yang terstandar global.

Pengunjung bisa melihat langsung tiga unit display, termasuk BJ40 Plus dan X55 II, serta mencoba performa kendaraan melalui layanan test drive. Tersedia juga penawaran khusus bagi konsumen yang datang langsung ke showroom atau menghubungi layanan pelanggan di +62 811 4257 1000 atau mengunjungi www.tomdealers.co.id.

Tags: #diler baruBAICBAIC IndonesiaNaripan Bandung

BeritaTerkait

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri yang Tangguh di Indonesia

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri...

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral...

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal dan Menginspirasi Perjalanan Indonesia

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal...

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk Layani Konsumen Priangan Timur

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk...

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV Listrik Indonesia

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV...

Ketika Keterampilan Menjadi Janji: Wuling Teguhkan Layanan ‘Worry Free’ Lewat Aftersales Skill Contest 2025

Ketika Keterampilan Menjadi Janji: Wuling Teguhkan Layanan ‘Worry...

Discussion about this post

Terkini

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri yang Tangguh di Indonesia

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri yang Tangguh di Indonesia

13 November 2025

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

12 November 2025

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal dan Menginspirasi Perjalanan Indonesia

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal dan Menginspirasi Perjalanan Indonesia

12 November 2025

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk Layani Konsumen Priangan Timur

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk Layani Konsumen Priangan Timur

11 November 2025

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV Listrik Indonesia

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV Listrik Indonesia

10 November 2025

PT. LAPAN ENAM MULTIMEDIA

Nomor AHU-0054288.AH.01.01.Tahun 2018
Bank BRI KCP Rawasari Jakarta Pusat
Rekening : 1192.01.000325.309
a.n PT Lapan Enam Multimedia
NIB : 1271000353605
NPWP : 96.951.044.5-647.000

EMAIL:
redaksi@autoindo.id

  • Media Partner
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

© 2025 Autoindo - Dev by achmad.

No Result
View All Result
  • MOBIL
  • MOTOR
  • KENDARAAN NIAGA
  • EVENT
  • MOTORSPORT
  • KOMUNITAS
  • PERJALANAN
  • TIPS
  • LIFESTYLE

© 2025 Autoindo - Dev by achmad.