Autoindo
Minggu, 23 November 2025
  • MOBIL
  • MOTOR
  • KENDARAAN NIAGA
  • EVENT
  • MOTORSPORT
  • KOMUNITAS
  • PERJALANAN
  • TIPS
  • LIFESTYLE
No Result
View All Result
Autoindo
No Result
View All Result
Home Berita Utama

Berita Duka : Soebronto Laras Legenda Otomotif Indonesia Berpulang Keharibaan Yang Maha Kuasa

21 September 2023
Share on FacebookShare on Twitter

AUTOINDO.ID, JAKARTA–Para pencinta otomotif di Indonesia sangat berduka. Soebronto Laras yang lahir pada 5 Oktober 1943 di Jakarta telah meninggalkan kita. Beliau yang sejak kecil sudah menunjukkan ketertarikannya pada dunia otomotif dan sering mengisi waktu senggangnya menjadi pebalap motor pada masa remaja, beliau memulai keseriusannya terhadap dunia otomotif dengan melanjutkan studi rekayasa mesin di Paisley College for Technology, Inggris.

Kemudian, beliau melanjutkan studinya di Hendon Collage sebagai Sarjana Administrasi Bisnis pada tahun 1972.

Suzuki Indonesia memulai tahun pertamanya dengan memproduksi sepeda motor A100 dan FR70. Baru di tahun 1976, Soebronto Laras sebagai Presiden Direktur PT Indomobil Utama memulai gebrakan baru dengan mengenalkan mobil legendaris Suzuki Indonesia yaitu Carry ST20 yang akrab di masyakarat Indonesia.

Melanjutkan karirnya di industri otomotif, selama menjabat menjadi Direktur Utama PT Indomobil Sukses Internasional periode 1982 hingga 2002 silam, Soebronto Laras juga pernah menjadi Ketua Umum Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), bahkan selama dua periode.

Beliau pertama kali memimpin Gaikindo periode 1985-1987. Pada periode berikutnya (1988-1990), Soebronto Laras kembali dipilih sebagai Ketua Umum Gaikindo.

Soebronto Laras terus mengembangkan karirnya melalui jabatannya sebagai Presiden Direktur PT Indomobil Suzuki Internasional (yang kini berubah nama menjadi PT Suzuki Indomobil Motor) sejak 1990 hingga 2008 lalu.

Di tahun 2002, beliau juga menjabat sebagai Komisaris Utama PT Indomobil Sukses Internasional hingga saat ini.

Nama beliau masih tercatat juga sebagai Komisaris PT Suzuki Indomobil Motor sejak 2014 silam dan Wakil Presiden Komisaris PT Jurnalindo Aksara Grafika (Bisnis Indonesia) hingga sekarang.

Sejak kemunculan Suzuki Carry ST20 di awal perjalanan Suzuki Indonesia, Soebronto Laras bersama seluruh pihak yang terlibat dalam keluarga Suzuki Indonesia, terus mengembangkan produksi mobil, sepeda motor, serta outboard-motor (OBM), dan memberikan layanan aftersales yang terbaik hingga saat ini.

Kedepannya, Suzuki Indonesia akan meneruskan semangat Soebronto Laras untuk terus menyuguhkan produk-produk yang kompetitif dengan kualitas terbaik untuk pasar Indonesia.

Selamat Jalan Pak Bronto

Tags: #gaikindo#pembalap#Rip#SubrontoLaras#suzukiindonesiasuzuki

BeritaTerkait

Jejak Inovasi di GJAW 2025: Wuling Menawarkan Masa Depan yang Bisa Disentuh

Jejak Inovasi di GJAW 2025: Wuling Menawarkan Masa...

JETOUR T2: SUV Petualang yang Mengubah Wajah Eksplorasi Modern Indonesia

JETOUR T2: SUV Petualang yang Mengubah Wajah Eksplorasi...

Lompatan Besar Kendaraan Listrik: Kiprah BYD yang Mengubah Peta Industri Otomotif Indonesia

Lompatan Besar Kendaraan Listrik: Kiprah BYD yang Mengubah...

55 Tahun Berkarya, MMKSI Perkuat Komitmen untuk Memberdayakan Perjalanan Keluarga Indonesia di GJAW 2025

55 Tahun Berkarya, MMKSI Perkuat Komitmen untuk Memberdayakan...

Saat BJ30 Hybrid FWD Menghadirkan Energi Baru di GJAW 2025

Saat BJ30 Hybrid FWD Menghadirkan Energi Baru di...

Menghidupkan Semangat Baru Mobilitas Indonesia: MG Hadir Memukau di GJAW 2025

Menghidupkan Semangat Baru Mobilitas Indonesia: MG Hadir Memukau...

Discussion about this post

Terkini

Jejak Inovasi di GJAW 2025: Wuling Menawarkan Masa Depan yang Bisa Disentuh

Jejak Inovasi di GJAW 2025: Wuling Menawarkan Masa Depan yang Bisa Disentuh

22 November 2025

JETOUR T2: SUV Petualang yang Mengubah Wajah Eksplorasi Modern Indonesia

JETOUR T2: SUV Petualang yang Mengubah Wajah Eksplorasi Modern Indonesia

22 November 2025

Lompatan Besar Kendaraan Listrik: Kiprah BYD yang Mengubah Peta Industri Otomotif Indonesia

Lompatan Besar Kendaraan Listrik: Kiprah BYD yang Mengubah Peta Industri Otomotif Indonesia

22 November 2025

55 Tahun Berkarya, MMKSI Perkuat Komitmen untuk Memberdayakan Perjalanan Keluarga Indonesia di GJAW 2025

55 Tahun Berkarya, MMKSI Perkuat Komitmen untuk Memberdayakan Perjalanan Keluarga Indonesia di GJAW 2025

22 November 2025

Saat BJ30 Hybrid FWD Menghadirkan Energi Baru di GJAW 2025

Saat BJ30 Hybrid FWD Menghadirkan Energi Baru di GJAW 2025

21 November 2025

PT. LAPAN ENAM MULTIMEDIA

Nomor AHU-0054288.AH.01.01.Tahun 2018
Bank BRI KCP Rawasari Jakarta Pusat
Rekening : 1192.01.000325.309
a.n PT Lapan Enam Multimedia
NIB : 1271000353605
NPWP : 96.951.044.5-647.000

EMAIL:
redaksi@autoindo.id

  • Media Partner
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

© 2025 Autoindo - Dev by achmad.

No Result
View All Result
  • MOBIL
  • MOTOR
  • KENDARAAN NIAGA
  • EVENT
  • MOTORSPORT
  • KOMUNITAS
  • PERJALANAN
  • TIPS
  • LIFESTYLE

© 2025 Autoindo - Dev by achmad.

https://tevta.gop.pk/.tmb/mpo/ https://tevta.gop.pk/.tmb/s77/ https://tevta.gop.pk/.tmb/hitam/ https://tevta.gop.pk/.tmb/thai/