Autoindo
Rabu, 12 November 2025
  • MOBIL
  • MOTOR
  • KENDARAAN NIAGA
  • EVENT
  • MOTORSPORT
  • KOMUNITAS
  • PERJALANAN
  • TIPS
  • LIFESTYLE
No Result
View All Result
Autoindo
No Result
View All Result
Home Berita Utama

Mengusung Tema Advancing Life Tomorrow, Daihatsu Hadir Ramaikan GIIAS Surabaya 2023

20 September 2023
Share on FacebookShare on Twitter

AUTOINDO.ID, SURABAYA–Daihatsu hadir meramaikan GIIAS Surabaya 2023 yang berlangsung pada 20 – 24 September 2023 di Grand City Convex. Keikutsertaan pada pameran otomotif yang berlangsung selama 5 hari ini menjadi salah satu agenda Daihatsu untuk turut serta dalam rangkaian pameran otomotif, sekaligus ingin berkontribusi terhadap penjualan otomotif nasional pada tahun 2023 ini.

Dengan membawa tema Advancing Life Tomorrow mengadopsi konsep Futuristic yang tengah menjadi trend saat ini, membuat booth Daihatsu yang berlokasi di HALL F seluas 216m2 dapat memberikan pengalaman baru yang menyenangkan bagi para pengunjung generasi muda, dan keluarga muda yang ada di Surabaya.

Pada ajang GIIAS 2023 Surabaya ini, Daihatsu menampilkan total 4 unit, terdiri dari 1 unit display model New Ayla Sport; Rocky 1.2 X MT; Xenia 1.3 R CVT ADS; dan New terios R AT ADS. Daihatsu juga menyediakan fasilitas test drive bagi para pengunjung yang tertarik dan ingin merasakan sensasi berkendara mobil Daihatsu.

Selama penyelenggaraan GIIAS 2023, Daihatsu juga menyediakan paket penjualan spesial dengan beragam kemudahan bagi pengunjung, mulai dari diskon spesial, DP ringan, cashback trade-in, dan bunga spesial, ditambah dengan fasilitas pendukung lainnya seperti games interaktif, dealing area yang nyaman, serta tim sales profesional yang semakin memudahkan pengunjung mewujudkan impiannya untuk memiliki mobil baru Daihatsu.

“Keikutsertaan Daihatsu pada pameran GIIAS 2023 di Surabaya merupakan partisipasi kami terhadap rangkaian pameran otomotif, sekaligus ingin berkontribusi terhadap pasar otomotif nasional. Kami dengan senang hati siap melayani pengunjung yang datang dan membeli mobil Daihatsu,” tutur Rudy Ardiman, mewakili manajemen PT Astra Daihatsu Motor.

Tags: #Advancing Life Tomorrow#Daihatsu Indonesia#giias surabaya 2023#Grand City Convex#PT Astra Daihatsu Motordaihatsu

BeritaTerkait

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral...

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal dan Menginspirasi Perjalanan Indonesia

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal...

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk Layani Konsumen Priangan Timur

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk...

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV Listrik Indonesia

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV...

Ketika Keterampilan Menjadi Janji: Wuling Teguhkan Layanan ‘Worry Free’ Lewat Aftersales Skill Contest 2025

Ketika Keterampilan Menjadi Janji: Wuling Teguhkan Layanan ‘Worry...

Di Antara Tikungan dan Mimpi: Bezzecchi Mengguncang Portimao

Di Antara Tikungan dan Mimpi: Bezzecchi Mengguncang Portimao

Discussion about this post

Terkini

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

12 November 2025

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal dan Menginspirasi Perjalanan Indonesia

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal dan Menginspirasi Perjalanan Indonesia

12 November 2025

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk Layani Konsumen Priangan Timur

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk Layani Konsumen Priangan Timur

11 November 2025

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV Listrik Indonesia

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV Listrik Indonesia

10 November 2025

Ketika Keterampilan Menjadi Janji: Wuling Teguhkan Layanan ‘Worry Free’ Lewat Aftersales Skill Contest 2025

Ketika Keterampilan Menjadi Janji: Wuling Teguhkan Layanan ‘Worry Free’ Lewat Aftersales Skill Contest 2025

9 November 2025

PT. LAPAN ENAM MULTIMEDIA

Nomor AHU-0054288.AH.01.01.Tahun 2018
Bank BRI KCP Rawasari Jakarta Pusat
Rekening : 1192.01.000325.309
a.n PT Lapan Enam Multimedia
NIB : 1271000353605
NPWP : 96.951.044.5-647.000

EMAIL:
redaksi@autoindo.id

  • Media Partner
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

© 2025 Autoindo - Dev by achmad.

No Result
View All Result
  • MOBIL
  • MOTOR
  • KENDARAAN NIAGA
  • EVENT
  • MOTORSPORT
  • KOMUNITAS
  • PERJALANAN
  • TIPS
  • LIFESTYLE

© 2025 Autoindo - Dev by achmad.