Autoindo
Kamis, 13 November 2025
  • MOBIL
  • MOTOR
  • KENDARAAN NIAGA
  • EVENT
  • MOTORSPORT
  • KOMUNITAS
  • PERJALANAN
  • TIPS
  • LIFESTYLE
No Result
View All Result
Autoindo
No Result
View All Result
Home Berita Utama

MMKSI Persembahkan Program Penjualan dan Pameran Menarik di Bulan April 2023

5 April 2023
Share on FacebookShare on Twitter

AUTOINDO.ID, JAKARTA–Pada bulan April 2023, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) menyuguhkan berbagai program promo penjualan menarik untuk para konsumen yang ingin melakukan pembelian model Mitsubishi Motors di Indonesia. Tidak hanya itu, untuk mempermudah para konsumen dalam mengenal dan memantapkan pilihan pada model Mitsubishi Motors, MMKSI juga menghadirkan pameran “Mitsubishi Motors Auto Show”, Supermarket Exhibition, dan Mall to mall yang diselenggarakan di 23 kota di Indonesia selama periode April 1 – 30 2023.

Sepanjang bulan April 2023 ini, MMKSI menghadirkan berbagai penawaran program penjualan yang terdiri dari berbagai kemudahan proses kepemilikan kendaraan, program pembiayaan yang menarik, dan masih banyak lagi. Detail penawaran yang diberikan oleh MMKSI di bulan April 2023 melalui link berikut:

MODEL

PROGRAM PENJUALAN

New Xpander Cross

1. Program Cashback hingga jutaan rupiah berlaku untuk semua varian (S&K berlaku)

2. Program pilihan pembiayaan melalui PT. Dipo Star Finance (S&K berlaku):

a. DP ringan mulai 10% (Tidak mengikat seluruh cabang), atau

b. Bunga 0% sampai dengan tenor 2 tahun, atau 

c. Gratis Asuransi 1 tahun (Khusus cabang Duri, Padang Pekanbaru berlaku 2 tahun)

d. Paket Smart Cash dengan bunga 0%, gratis asuransi (TLO) serta bebas biaya admin

e. Paket Cicilan Pintar

3. Gratis kaca film V-Kool untuk varian CVT Premium dan kaca film Konica Minolta untuk varian M/T

4. Gratis Paket SMART untuk Perawatan/Servis Berkala hingga 50.000 km atau 4 tahun (validasi faktur April 2023):

o SMART Silver (untuk semua varian)

o Biaya Jasa (Untuk semua varian)

o Suku cadang, Mitsubishi Motors Genuine Oil & Brake Fluid (sesuai dengan Jadwal Service Booklet)

o Chemical item: Engine flush

o Asuransi Kecelakaan Diri (Personal Accident) selama 1 tahun, dengan nominal klaim maksimal hingga Rp 10.000.000/orang

o Asuransi Kerusakan Ban selama 1 tahun, dengan nominal klaim maksimal Rp. 1.000.000 dan berlaku untuk 1 ban

New Xpander

1. Cashback hingga jutaan rupiah berlaku untuk semua varian (validasi faktur April 2023)

2. Program pilihan pembiayaan melalui PT. Dipo Star Finance (S&K berlaku):

▪ DP ringan mulai 10%, atau

▪ Bunga 0% sampai dengan tenor 2 tahun, atau 

▪ Gratis Asuransi 1 tahun 

▪ Paket Smart Cash dengan bunga 0% gratis asuransi dan potongan biaya admin

▪ Paket Cicilan Pintar

3. Gratis kaca film Konica Minolta

4. Gratis Paket SMART untuk Perawatan/Servis Berkala hingga 50.000 km atau 4 tahun (validasi faktur April 2022):

▪ SMART Silver (untuk semua varian)

▪ Biaya Jasa (Untuk semua varian)

▪ Suku cadang, Mitsubishi Motors Genuine Oil & Brake Fluid (sesuai dengan Jadwal Service Booklet)

▪ Chemical item: Engine flush

▪ Asuransi Kecelakaan Diri (Personal Accident) selama 1 tahun, dengan nominal klaim maksimal hingga Rp 5.000.000/orang

▪ Asuransi Kerusakan Ban selama 1 tahun, dengan nominal klaim maksimal Rp. 1.000.000 dan berlaku untuk 1 ban

New Pajero Sport

1. Program Cashback hingga jutaan rupiah berlaku untuk semua varian (S&K berlaku).

2. Program pilihan pembiayaan melalui PT. Dipo Star Finance (S&K berlaku):

• DP Ringan mulai 15% (12% khusus untuk Sumatra Utara)

• Bunga 0% mulai dari tenor 1 tahun

• Paket Smart Cash dengan bunga 0% dan gratis asuransi serta potongan biaya admin.

• Paket Cicilan Pintar dengan buyback guarantee hingga 61%, dan tenor angsuran hingga 7 tahun)

3.Gratis Kaca Film V-Kool

4.Gratis Paket SMART SILVER untuk Perawatan/Servis Berkala hingga 50.000 km atau 4 tahun

• Biaya Jasa (Untuk semua varian)

• Suku cadang (sesuai dengan Service Manual Book)

• Oli MMGO (sesuai dengan Service Manual Book)

• Chemical item: diesel fuel system flush, engine flush

Outlander PHEV

1. Pilihan program pembiayaan melalui PT Dipo Star Finance (S&K):

▪ Bunga rendah mulai dari 0% sampai dengan tenor 1 tahun, atau

▪ Gratis asuransi 2 tahun

2. Gratis Paket Free Maintenance untuk Perawatan/Servis Berkala hingga 50.000 km atau 4 tahun (validasi faktur April 2023):

▪ Biaya Jasa

▪ Suku cadang, Mitsubishi Motors Genuine Oil & Brake Fluid (sesuai dengan Jadwal Service Booklet)

3. Gratis kaca film V-Kool

4. Gratis standard AC Home Charger beserta instalasinya

Triton 4×4

1. Program penawaran khusus Dipo Star Finance dan leasing lainnya di area tertentu yang terdiri dari:

• DP rendah mulai dari 15% atau

• Bunga 0% sampai dengan tenor 1 tahun

2. Gratis ban MT untuk varian SC & DC HDX

3. Gratis biaya jasa dan suku cadang (sesuai dengan Jadwal Service Booklet) hingga 40.000 km atau 2 tahun untuk semua varian 4×4.

Triton 4×2

Program penawaran khusus Dipo Star Finance dan leasing lainnya di area tertentu yang terdiri dari:

1. DP rendah mulai dari 15% atau

2. Bunga 0% sampai dengan tenor 1 tahun

L300

1. Cashback, atau

2. Program pilihan pembiayaan melalui PT. Dipo Star Finance (S&K berlaku):

• Paket Smart Cash dengan bunga 0% dan gratis asuransi serta biaya admin, atau

• Bunga 0% sampai dengan tenor 1 tahun, atau

• DP rendah mulai 10%

3. Hadiah langsung LED TV (program tidak berlaku untuk area Jabodetabek, Banten dan Sumatera).

 

Pada bulan April 2023 MMKSI juga berpartipasi dalam “Mitsubishi Motors Auto Show”, Supermarket Exhibition, & Mall to mall di 23 kota di Indonesia. Berikut adalah Pameran Mitsubishi Motors di 23 kota:

No

Scale

Venue

Date

1

Auto Show

Summarecon Mall Bekasi

30 March – 2 April

2

Auto Show

Tangerang, Summarecon Mall Serpong

30 March – 2 April

3

Supermarket Exhibition

Cirebon, Grage Mall

3 – 9 April

4

Supermarket Exhibition

Semarang, DP Mall

3 – 9 April

5

Supermarket Exhibition

Tasikmalaya, Plaza Asia

3 – 9 April

6

Supermarket Exhibition

Palembang Trade Center

3 – 9 April

7

Supermarket Exhibition

Jambi, Mall WTC Batanghari

3 – 9 April

8

Supermarket Exhibition

Transmart Padang

3 – 9 April

9

Supermarket Exhibition

Lampung, Mall Boemi Kedaton

3 – 9 April

10

Supermarket Exhibition

Malang Town Square

3 – 9 April

11

Auto Show

Depok, Trans Studio Mall Cibubur

6 – 9 April

12

Auto Show

Pekanbaru, SKA Mal

6 – 9 April

13

Supermarket Exhibition

Jakarta, Mall Taman Anggrek

10 – 16 April

14

Supermarket Exhibition

Jakarta, Mall of Indonesia

10 – 16 April

15

Supermarket Exhibition

Bandung, Paris Van Java

10 – 16 April

16

Supermarket Exhibition

Solo, The Park

10 – 16 April

17

Supermarket Exhibition

Medan, Centre Point

10 – 16 April

18

Supermarket Exhibition

Trans Studio Mall Makassar

10 – 16 April

19

Supermarket Exhibition

Pontianak, GAIA Mall

10 – 16 April

20

Supermarket Exhibition

Balikpapan, Pentacity

10 – 16 April

21

Supermarket Exhibition

Manado Town Square

10 – 16 April

22

Mall to Mall

Cianjur Citimall

10 – 16 April

23

Auto Show

Surabaya, Tunjungan Plaza 6

13 – 16 April

Seluruh program yang dihadirkan memiliki syarat dan ketentuan. Bagi konsumen yang ingin mendapatkan penawaran penjualan maupun layanan purna jual secara aman dapat menghubungi langsung dealer terdekat untuk selanjutnya mendapatkan informasi serta arahan lebih lanjut. Informasi lokasi serta kontak dealer dapat diakses melalui website resmi MMKSI https://www.mitsubishi-motors.co.id/cari-dealer maupun melalui mobile apps My Mitsubishi Motors ID.

Tags: #Mitsubishi Indonesia#Mitsubishi Motors Auto Show#mmksi#PTMMKSImitsubishi

BeritaTerkait

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri yang Tangguh di Indonesia

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri...

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral...

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal dan Menginspirasi Perjalanan Indonesia

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal...

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk Layani Konsumen Priangan Timur

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk...

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV Listrik Indonesia

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV...

Ketika Keterampilan Menjadi Janji: Wuling Teguhkan Layanan ‘Worry Free’ Lewat Aftersales Skill Contest 2025

Ketika Keterampilan Menjadi Janji: Wuling Teguhkan Layanan ‘Worry...

Discussion about this post

Terkini

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri yang Tangguh di Indonesia

Fuso Effect: Strategi 55 Tahun Membangun Ekosistem Industri yang Tangguh di Indonesia

13 November 2025

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

Kecelakaan Lalu Lintas: Masalahnya Bukan Teknis, tapi Moral “The cars we drive say a lot about us.” – Alexandra Paul

12 November 2025

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal dan Menginspirasi Perjalanan Indonesia

Menanti Sang Petualang Baru: JETOUR T2 Siap Mengaspal dan Menginspirasi Perjalanan Indonesia

12 November 2025

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk Layani Konsumen Priangan Timur

Mitsubishi Motors Perluas Layanan, DIPO Garut Hadir untuk Layani Konsumen Priangan Timur

11 November 2025

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV Listrik Indonesia

JAECOO J5 EV: Simbol Antusiasme Baru Era SUV Listrik Indonesia

10 November 2025

PT. LAPAN ENAM MULTIMEDIA

Nomor AHU-0054288.AH.01.01.Tahun 2018
Bank BRI KCP Rawasari Jakarta Pusat
Rekening : 1192.01.000325.309
a.n PT Lapan Enam Multimedia
NIB : 1271000353605
NPWP : 96.951.044.5-647.000

EMAIL:
redaksi@autoindo.id

  • Media Partner
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

© 2025 Autoindo - Dev by achmad.

No Result
View All Result
  • MOBIL
  • MOTOR
  • KENDARAAN NIAGA
  • EVENT
  • MOTORSPORT
  • KOMUNITAS
  • PERJALANAN
  • TIPS
  • LIFESTYLE

© 2025 Autoindo - Dev by achmad.